KEARIPAN LOKAL PARAHYANGAN : GUNUNG KAIAN, GAWIR AWIAN, CI NYUSU RUMATAN, PASIR TALUNAN, LEBAK CAIAN, SAMPALAN KEBONAN, WALUNGAN RAWATAN, LEGOK BALONGAN, DARATAN SAWAHAN, SITU PULASARAEUN, LEMBUR URUSEUN, BASISIR JAGAEUN, BUDAYA PASUNDAN JADIKEUN PAMEUNGKEUT PAGEUH KARAHAYUAN

Sabtu, 21 Januari 2012

Kebun Bunga

minggu 23 januari 2012 saya berada di lembang melihat langsung ke kebun bunga kepunyaan seorang petani bunga di dsn nyampay desa marongpong lembang bandung, petani bunga disini sudah memiliki keterampilan membuat benih bunga dari setek kelek yang dibungbun pada daun pisang, dideder dan ditanam pada tempat yang telah disediakan yang memakai bangunan  kerangka bambu yang perlu dikembangkan oleh petani bunga di daerah lain,perhatikan bunga yang ditanan berbagai macam bunga sungguh indah dan merasa haru ketika saya berada di dalam kebun bunga, analisa usaha bunga memang cukup menggairahkan, dengan lahan terbatas bisa menopang kesejahteraan petani, dan hal ini termasuk bertani ringan hasil cukup menyenangkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar