KEARIPAN LOKAL PARAHYANGAN : GUNUNG KAIAN, GAWIR AWIAN, CI NYUSU RUMATAN, PASIR TALUNAN, LEBAK CAIAN, SAMPALAN KEBONAN, WALUNGAN RAWATAN, LEGOK BALONGAN, DARATAN SAWAHAN, SITU PULASARAEUN, LEMBUR URUSEUN, BASISIR JAGAEUN, BUDAYA PASUNDAN JADIKEUN PAMEUNGKEUT PAGEUH KARAHAYUAN

Jumat, 16 Agustus 2013

KOLAM DARAT UNTUK BUDIDAYA IKAN LELE

KOLAM DARAT ; untuk budidaya ikan lele, sepat, bogo, rambak, gurame, deleg, belut, kehkel, jenis arwana, impun, tutut, bangkong, dll; yang loyal terhadap air menggenang, kolam ini adalah suatu teknologi untuk menjawab kebutuhan protein hewani  yang dihasilkan dari lahan kering yang sulit air; kolam darat cukup satu kali pengisian air dalam satu periode pembudidayaan suatu jenis ikan dalam daur enam bulan atau lebih, adapun kekurangan atau penyusutan air kolam bia ditambah secara periodik dalam suatu siklus pemeliharaan; kolam hemat air ini bisa diterapkan pada lokasi lahan kering dan pekarangan, tampak dalam gambar kolam pemeliharaan di areal kebun lahan kering; kerangka bambu dan plastik untuk menampung air, jika air sudah berlumut seperti tampak dalam gambar , kolam sudah siap untuk ditanam ikan, dengan jenis yang diinginkan, bisa beberapa kolam dengan ukuran 2m x 3 m, atau yang disukai disesuaikan dengan keadaan lahan; ikan ditanam, diberipakan, dipanen sesuai kebutuhan, dalam jangka waktu 6 bulan atau variatif lama pemeliharaan, dan kebutuhan.

-- plb -

Tidak ada komentar:

Posting Komentar